Sabtu, Juli 27, 2024

12 Partai Deklarasi Dukung...

LHOKSEUMAWE – Sebanyak 12 partai politik nonparlemen di Kota Lhokseumawe tergabung dalam Koalisi...

Keluarga Pertanyakan Perkembangan Kasus...

ACEH UTARA - Nurleli, anak kandung almarhumah Tihawa, warga Gampong Baroh Kuta Bate,...

Di Pidie Dua Penzina...

SIGLI - Setelah sempat "hilang" cambuk bagi pelanggar syariat Islam di Pidie saat...

Pj Gubernur Bustami Serahkan...

ACEH UTARA - Penjabat Gubernur Aceh, Bustami Hamzah, didampingi Penjabat Bupati Aceh Utara,...

Al Kabir, Yang Maha Besar

Dalam Alquran, kata “al-kabir” dikontekskan paling tidak dalam empat tema. Pertama, tema “bukti-bukti kebesaran Allah SWT”. Dalam tema ini ditegaskan bahwa Allah SWT mengetahui dengan sedetail-detailnya tentang segala hal yang bersifat gaib (tidak kasat mata, metarasional, tidak tersentuh syaraf tubuh makhluk), dan yang bersifat lahiriyah, syahadah (kasat mata, rasional, tersentuh syaraf tubuh makhluk) (QS Ar-Ra’d, 13: 9).Kedua, tema “Allah SWT adalah benar-benar ‘ada’”. Dalam pemahaman in, maka tidak ada celah sedikitpun manusia mempertuhan selain Allah SWT. Kalau Allah SWT adalah Tuhan yang “Sungguh-sungguh benar”, maka tindakan mencari Tuhan atau...

Al Kabir, Yang...

Dalam Alquran, kata “al-kabir” dikontekskan paling tidak dalam empat tema. Pertama, tema “bukti-bukti kebesaran Allah SWT”. Dalam tema ini ditegaskan bahwa Allah SWT mengetahui...