Kejari Gayo Lues Seleksi Duta Pelajar Sadar Hukum Tingkat SMA, Ini Nama Pemenangnya
BLANGLEJEREN - Kejaksaan Negeri Gayo Lues menggelar seleksi duta pelajar sadar hukum tingka SMA/SMK tahun 2023, seleksi duta peljar itu berlangsung di Aula kantor Kejaksaan, Kamis, 19 Oktober 2023.Kepala Kejaksaan Negeri Gayo Lues Ismail Fahmi SH., mengatakan pemilihan duta pelajar Ssadar hukum itu merupakan kegiatan rutin yang di selenggarakan setiap tahunnya dengan kerjasama antara Dinas Pendidikan Aceh dengan Kejaksaan Tinggi Aceh sejak tahun 2017."Seleksi diikuti oleh Enam Belas SMA/SMK yang ada di Gayo Lues, namun karena ada Dua sekolah yang tidak hadir maka yang mengikuti seleksi hanya Empat Belas...
Berita Gayo Lues
Kejari Gayo Lues...
BLANGLEJEREN - Kejaksaan Negeri Gayo Lues menggelar seleksi duta pelajar sadar hukum tingka SMA/SMK tahun 2023, seleksi duta peljar itu berlangsung di Aula kantor...