Setahun Setelah Operasi Jantung, Bayi Asal Lhokseumawe Kembali Dirujuk ke Jakarta
LHOKSEUMAWE - Afia Dara Fohan, bayi 23 bulan asal Lhokseumawe kembali dirujuk ke Jakarta untuk pengobatan lanjutan pascasetahun operasi jantung di Rumah Sakit Harapan Kita Jakarta pada 2021 lalu.Fohan Muzakir, ayah kandung Afia, kepada portalsatu.com, Rabu, 16 Maret 2022, mengatakan anaknya tahun lalu sudah dilakukan tindakan operasi jantung di Rumah Sakit Harapan Kita Jakarta."Sesuai dengan arahan dari dokter di Rumah Sakit Harapan Kita, bahwa setelah setahun operasi jantung maka Afia disuruh rujuk lagi ke Jakarta untuk pengobatan lanjutan serta observasi terhadap jantung pascaoperasi. Saya berangkat ke Jakarta besok (Kamis,...
Berita Lhokseumawe
Setahun Setelah Operasi...
LHOKSEUMAWE - Afia Dara Fohan, bayi 23 bulan asal Lhokseumawe kembali dirujuk ke Jakarta untuk pengobatan lanjutan pascasetahun operasi jantung di Rumah Sakit Harapan...
News
BPPA Fasilitasi Pemulangan...
JAKARTA - Pemerintah Aceh melalui Badan Penghubung Pemerintah Aceh (BPPA) kembali memfasilitasi pemulangan tiga warga Aceh Utara kurang mampu dari Jakarta. Ketiga warga Aceh...
Redaksi -