BANDA ACEH – Plh. Sekretaris Daerah (Sekda) Aceh, Azwardi, mengajak jurnalis peliputan Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI Aceh-Sumut wilayah Aceh untuk memberitakan hal positif tentang Aceh. Azwardi menyebut peran media sangat penting untuk mengabarkan keunggulan yang dimiliki Aceh kepada para tamu ajang nasional itu.
Azwardi menyampaikan itu saat membuka Workshop Pers Ofisial PON XXI 2024 wilayah Aceh, di Hotel Grand Nanggroe, Senin, 2 September 2024, malam.
Menurut Azwardi, pelaksanaan PON di Aceh juga menjadi momentum memperkenalkan Aceh kepada masyarkat dari seluruh Indonesia yang datang sebagai atlet, ofisial maupun pejabat dari berbagai...
BANDA ACEH – Plh. Sekretaris Daerah (Sekda) Aceh, Azwardi, mengajak jurnalis peliputan Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI Aceh-Sumut wilayah Aceh untuk memberitakan hal positif...
BANDA ACEH - Pj. Bupati Aceh Utara, Azwardi, AP., M.Si., mengharapkan peran dan sumbangsih pengurus Ikatan Pemuda Aceh Utara (IPAU) Banda Aceh bagi pembangunan...
LHOKSUKON - Penjabat (Pj.) Bupati Aceh Utara, Azwardi Abdullah, menghadiri pelantikan Pengganti Antar-Waktu (PAW) dua Anggota DPRK Aceh Utara, di gedung dewan, Landeng, Lhoksukon,...
LHOKSUKON – Azwardi Abdullah, AP., M.Si., resmi menjadi Penjabat Bupati Aceh Utara masa jabatan 2022-2023 setelah dilantik oleh Pj. Gubernur Aceh, Achmad Marzuki, di...