MaTA: Pokir Dewan Pengadaan Buku Covid-19 Rawan Komitmen Fee, Batalkan!
BANDA ACEH - Masyarakat Transparansi Aceh (MaTA) mendesak Pemerintah Aceh membatalkan pengadaan buku Covid-19 dan ensiklopedia antikorupsi di Dinas Perpustakaan dan Kearsipan tahun anggaran 2022. Pasalnya, pengadaan buku usulan pokok-pokok pikiran (pokir) dewan itu dinilai rawan komitmen fee. LSM antirasuah tersebut meminta agar dana pengadaan buku dialihkan untuk kebutuhan masyarakat yang lebih mendesak."Pengadaan buku dengan alasan untuk edukasi Covid-19 di Aceh, itu sama sekali tidak relevan dengan kondisi Aceh saat ini. Yang dibutuhkan rakyat Aceh hari ini bagaimana tata kelola yang benar, informasi yang jujur, dan transparan dalam penanganan...
Redaksi -
Berita Banda Aceh
MaTA: Pokir Dewan...
BANDA ACEH - Masyarakat Transparansi Aceh (MaTA) mendesak Pemerintah Aceh membatalkan pengadaan buku Covid-19 dan ensiklopedia antikorupsi di Dinas Perpustakaan dan Kearsipan tahun anggaran...
Redaksi -